Hubungan Antara Kepatuhan Konsumsi PMT Balita dengan Perubahan Status Gizi Balita di Puskesmas Pucangsawit Surakarta

Annisa Nur Adelasanti, Luluk Ria Rakhma

Abstract


Masalah gizi sering dikaitkan dengan pangan yang kurang terutama pada balita. Upaya pemerintah untuk menangani masalah gizi pada balita yaitu dengan memberikan makanan tambahan. Terdapat dua faktor yang mempengaruhi status gizi yaitu faktor secara langsung dan faktor secara tidak lagsung. Perilaku kepatuhan orang tua dalam mendidik anaknya dan mematuhi program pemerintah adalah salah satu faktor tidak  langsung yang mempengaruhi status gizi. Prevalensi gizi kurang tahun 2017 di puskesmas Pucangsawit sebesar 6,59%. Tujuan; Penelitian ini berutujuan untuk mengetahui hubungan antara kepatuhan konsumsi PMT balita dengan perubahan status gizi balita di Puskesmas Pucangsawit Surakarta. Metode; Jenis penelitian ini adalah observasional dengan pendekatan cross sectional.  Pengumpulan data dilakukan selama 90 hari dengan 54 responden pengambilan sampel menggunakan Systematic Random Sampling. Pengukuran variabel bebas yaitu kepatuhan dengan menggunakan form Comstock dan pengukuran antropometri dengan menggunakan timbangan injak, dacin data status gizi dengan bantuan program WHO anthro. Data dianalisis dengan menggunakan uji korelasi Pearson Product Moment. Hasil; Rata rata perubahan status gizi nya sebanyak 0,06 dan untuk rata rata kepatuhan yaitu 64,09 % yang tergolong tidak patuh. Setelah program PMT status gizi balita yang naik sebesar 18,5%, yang tetap yaitu 74,1% dan yang naik sebesar 7,4%. Uji korelasi kepatuhan konsumsi PMT dengan perubahan status gizi balita didapatkan nilai p=0,037 (> 0,05). Kesimpulan; Ada hubungan antara kepatuhan konsumsi PMT balita dengan perubahan status gizi balita di Puskesmas Pucangsawit Surakarta.


Keywords


Kepatuhan Konsumsi PMT; Balita; Status Gizi

Full Text:

PDF

References


Galgamuwa LS, Iddawela D, Dharmaratne SD, Galgamuwa GLS. Nutritional status and correlated socio-economic factors among preschool and school children in plantation communities , Sri Lanka. 2017;1–11.

Iswantiah, Nurul makiyah sri nabawiyata, Nur hidayati laili. Health Education Towards The Health Behaviour of The Elderly About Personal Hygiene. :152–8.

Purnamasari G. Hubungan pengetahuan dan sikap terhadap kepatuhan ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet Fe di Puskesmas Bogor Tengah. J Kebidanan dan Ilmu Kesehat. 2016;3(3):49–63.

Bennett DM. [No Title]. Br J Psychiatry. 2014;205(1):76–7.

Nasution DRS. Gambaran Status Gizi Anak Balita Kurang Gizi yang Mendapatkan Pemberian Makanan Tambahan di Puskesmas Mandala Medan Tahun 2009. Karya Tulis Ilmiyah Univ Sumatera Utara. 2010;

Rini I, Pangestuti RD, Rahfiludin M. Z. Pengaruh Pemberian Makanan Tambahan Pemulihan (PMT-P) Terhadap Perubahan Status Gizi Balita Gizi Buruk Tahun 2017 (Studi di Rumah Gizi Kota Semarang). J Kesehat Masy. 2017;5(4):698–705.

Yulia S. Kepatuhan Dalam Menjalankan Diet Pada Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2. Fakt Yang Mempengaruhi Kepatuhan Dalam Menjalankan Diet Pada Penderita Diabetes Mellit Tipe 2. 2015;2:1–187.

Wibawa S. Universitas negeri semarang. Vol. 4. 2014. 14297732 p.

Puspita E. Menjalani Pengobatan( Studi Kasus di Puskesmas Gunungpati Kota Semarang ). 2016;

Lizasoain A, Tort LF, Garc’ia M, Gomez MM, Leite JP, Miagostovich MP, et al. kepatuhan pasien rawat inap diet diabetes mellitus berdasarkan teori kepatuhan niven. J Appl Microbiol. 2015;119(3):859{textendash}867.

Muharry A, Kumalasari I, Dewi ER, Studi P, Masyarakat K, Studi P, et al. Faktor Yang Mempengaruhi Status Gizi Balita. 2017;1(1):25–33.

Ali AFM, Muis SF, Suhartono S. Correlation between Food Intake and Health Status with the Nutritional Status of School Children Age 9-11 in Semarang City. Biosaintifika J Biol Biol Educ. 2016;8(3):249.

Shafieian T, Latiff LA, Huang M, Lee S, Mazidi M. Determinants of Nutritional Status in Children living in Mashhad , Iran. 2013;1(2):9–18.

Mwanza M, Okop KJ, Puoane T. Evaluation of outpatient therapeutic programme for management of severe acute malnutrition in three districts of the eastern province , Zambia. BMC Nutr. 2016;1–9.

Nurhafsah, Mustafa S, Laboko AI, Manggabarani S, Masriani M. Kajian Kandungan Albumin Pada Berbagai Jenis Ikan. Peningkatan Daya Saing Ind Pangan Nas Berbas Pangan Lokal Inov Perhimpun Ahli Teknol Pangan Indones Makassar, Indones Perhimpun Ahli Teknol Pangan Indones. 2016;68.

Chasanah LI. Hubungan Tingkat Kepatuhan Pemberian Taburia Terhadap Peningkatan Berat Badan Anak Usia 6-24 Bulan Di Desa Demakan Kecamatan Mojolaban Kabupaten Sukoharjo. 2014;1–18.

Qurahhman. Hubungan Perilaku Sehat dan Gizi Seimbang dengan Status Gizi Anak Sekolah Dasar Negeri Bulukantil Di Ngoresan Surakarta. 2010;

Lestari W, Rezeki SHI, Siregar DM, Manggabarani S. Faktor Yang Berhubungan dengan Kejadian Stunting pada Anak Sekolah Dasar Negeri 014610 Sei Renggas Kecamatan Kisaran Barat Kabupaten Asahan. J Dunia Gizi. 2018;1(1):59–64.

Putu N, Laksmi A, Windiani IGAT, Hartawan INB. Hubungan Perilaku Ibu Terhadap Kejadian Diare pada Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Sukawati I Periode Bulan November Tahun 2013. J Med Udayana. 2013;4(7):1–9.

Putri RF, Sulastri D, Lestari Y. Penelitian Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Status Gizi Anak Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Nanggalo Padang. J Kesehat Andalas. 2015;4(1):254–61.

Sholikah A, Rustiana ER, Yuniastuti A. Faktor - Faktor yang Berhubungan dengan Status Gizi Balita di Pedesaan dan Perkotaan. J Kesehat Masy. 2017;2(1):9–18.

Febrianto ID. Hubungantingkat Penghasilan, Tingkat Pendidikan dan Tingkat Pengetahuan Orang Tua Tentang Makanan Bergizi Dengan Status Gizi Siswa TK Islam Zahrotul Ulum Karangampel Indramayu. 2012.

Puspitasari DA. Perubahan status gizi pada anak balita gizi kurus yang mengikuti pemulihan gizi buruk di klinik gizi pttk dan ek. Unifersitas Indones. 2012;

Manggabarani S, Hadi AJ. Faktor Yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia pada Murid Sekolah Dasar di SD Inpres Galangan Kapal Kota Makassar. J Penelit Dan Kaji Ilm Kesehat Politek Medica Farma Husada Mataram. 2018;4(2):112–7.

Kusumaningrum NR. Pengaruh Tingkat Pendidikan Ibu, Aktivitas Ekonomi Ibu, dan Pendapatan Keluarga terhadap Status Gizi Balita di Kecamatan Simo, Kabupaten Boyolali. 2003




DOI: https://doi.org/10.33085/jdg.v1i2.3073

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.