Faktor Risiko Hipertensi pada Lansia di Desa Limau Manis Kecamatan Tanjung Morawa
Abstract
Hipertensi merupakan penyakit tidak menular yang sering terjadi pada lansia. Penyakit ini dapat terjadi karena beberapa faktor risiko yang sebenarnya dapat diubah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor risiko yang berhubungan dengan terjadinya hipertensi pada lansia di desa Limau Manis Tanjung Morawa. Metode penelitian ini adalah penelitian survey analitik dengan desain cross sectional. Pengambilan data secara purposive sampling dengan jumlah responden sebanyak 32 orang lansia yang dilakukan di Desa Limau Manis Tanjung Morawa tahun 2019. Hasil penelitian yang diuji secara univariat didapatkan faktor yang paling berisiko terjadinya hipertensi di Desa Limau Manis adalah konsumsi natrium (93,75), konsumsi lemak yang berlebih (87,5%), merokok (87,5%), riwayat keturunan (87,5%), aktivitas olah raga yang kurang (84,3%) dan obesitas (65,6%). Kesimpulan penelitian ini faktor komsumsi asupan natirum, lemak jenuh, merokok, kurang olahraga dan obesitas merupakan faktor yang sangat berhubungan dengan prevalensi hipertensi di Desa Limau Manis. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi gambaran kepada masyarakat Desa Limau Manis untuk mencegah hipertensi
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Oliver J. Implementasi Supervisi Pendidikan di Sekolah/Madrasah. J Chem Inf Model. 2013;53(9):1689–99.
Potter PA, Perry AG, Stockert PA, Hall AM. Fundamental of Nursing Eight Edition. J Elsevier. 2013;4(5):1397.
Fahlberg B, Rice E, Muehrer R, Brey D. Active Learning Environments in Nursing Education: The Experience of the University of Wisconsin-Madison Schoolof Nursing. J New Dir Teach Learn. 2014;6(137):85–94.
Lippincott Williams & Wilkins. Medical-surgical nursing made incredibly easy! New York: Walters Kluwer; 2013. 1-880 p.
Hasan M, Sutradhar I, Akter T, Gupta R Das, Joshi H, Haider MR, et al. Prevalence and Determinants of Hypertension Among Adult Population in Nepal: Data from Nepal Demographic and Health Survey 2016. J PLoS ONE. 2018;13(5):1–14.
Banik KK. Save lives: Make Hospitals Safe for Emergencies. J Indian Med Assoc. 2009;107(4):206–7.
Ajayi I, Sowemimo I, Akpa O, Ossai N. Prevalence of Hypertension and Associated Factors Among Residents of Ibadan-North Local Government Area of Nigeria. Niger J Cardiol. 2016;13(1):67.
Ministry of Health RI. Indonesia Health Profile at 2018. Jakarta. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2019.
Terada M, Yamamoto T, Yoshida T, Kuroiwa Y, Yoshimura S. Rapid and Highly Sensitive Method for Determination of Methamphetamine and Amphetamine in Urine by Electron-Capture Gas Chromatography. Vol. 237, Journal of Chromatography A. 1982. 285-292 p.
Ignatavicius DD, Winkelman C. Clinical Companion for Medical-Surgical Nursing_ Patient-Centered Collaborative Care, 8e-Saunders. Amerika: Elseiver; 2015.
Artiyaningrum B. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi Tidak Terkendali pada Penderita yang Melakukan Pemeriksaan Rutin di Puskesmas Kedungmundu Kota Semarang Tahun 2014. [Skripsi]. Universitas Negeri Semarang; 2015.
Widjaya N, Anwar F, Laura Sabrina R, Rizki Puspadewi R, Wijayanti E. Hubungan Usia dengan Kejadian Hipertensi di Kecamatan Kresek dan Tegal Angus, Kabupaten Tangerang. Yars Med J. 2019;26(3):131.
Ghosh S, Mukhopadhyay S, Barik A. Sex Differences in the Risk Profile of Hypertension: A Cross-Sectional Study. J BMJ Open. 2016;6(7):1–8.
Grillo A, Salvi L, Coruzzi P, Salvi P, Parati G. Sodium intake and hypertension. J Nutr. 2019;11(9):1–16.
Gillis EE, Sullivan JC. Sex Differences in Hypertension: Recent Advances. J Hypertens. 2016;68(6):1322–7.
Arya ML, Anand P, Kumar V. Correlation of Dietary Habits, Physical Activity and Hypertension in Administrative Officers in Western Uttar Pradesh. J Evol Med Dent Sci. 2015;4(66):11493–9.
Lee DS, Vasan RS. Mechanisms of Disease. J Manag Hear Fail. 2008;3(2):13–45.
Untario E. Hubungan Merokok terhadap Kejadian Hipertensi. [Skripsi]. Universitas Hasanuddin; 2017.
Julius S, Valentini M, Palatini P. Overweight and Hypertension: A 2-way street. J Hypertens. 2000;35(3):807–13.
Kotsis V, Stabouli S, Papakatsika S, Rizos Z, Parati G. Mechanisms of Obesity-Induced Hypertension. J Hypertens Res. 2010;33(5):386–93.
DOI: https://doi.org/10.33085/jkg.v3i1.4590
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Sponsored/Supported by:
Contact Person:
Jl. Kapt Sumarsono 107, Helvetia, Medan, Sumatera Utara - 20124, Indonesia.
Hp: +6282 3659 99629. Tel/Faks: (061) 42084606