Faktor Pengetahuan dan Sikap yang Berhubungan Pemakaian Masker Pada Supir Angkot di Terminal Kota Medan
Abstract
Masalah COVID-19 di tengah masyarakat masih cukup banyakcontohnya dalam memakai masker, kerap diabaikan masyarakat sehingga mengakibatkan meningkatnya virus COVID-19 di Indonesia dengan sangat cepat. Supir Angkutan kota (angkot) merupakanpekerjaan yang mudah terserang COVID-19 karena pekerjaannya berada diluar ruangan dan bertemu dengan penumpang baru setiap bekerja.Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui faktor pengetahuan dan sikap yang berhubungan pemakaian masker pada supir angkutan kota (angkot) di Terminal Kota Medan. Metode penelitian ini betsifat kuantitatif dengan desain crossectional.Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner.Sampel penelitian adalah 100 supir angkutan kota (angkot) dengan menggunakan teknik Accidental Sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya hubungan pengetahuan dan sikapdengan pemakaian masker pada supir angkot di Terminal Kota Medan, dengan hasil variabel pengetahuan p-value = 0,002 dan pada variabel sikap dengan p-value = 0,001.Supir angkutan kota diharapkan lebih meningkatkan pengetahuan dan sikap maupun tindakan dalam pemakaian masker guna mencegah penularan virus COVID-19 dimasa pendemi saat ini
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ghiffari dan Ridwan. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Ketidakpatuhan Masyarakat Menggunakan Masker pada Saat Pandemi Covid-19 di Palembang. In: Prosiding Seminar Nasional Stikes Syedza Saintika. 2020. p. 450–8.
Wolfel, R., Corman, V. M., Guggemos, W., Seilmaier, M., Zange, S. & M, A. M. Virological assessment of hospitalized patients with COVID-2019. Nature. 2020;1(4):1–20.
Menteri Perhubungan Republik Indonesia. Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 18 Tahun 2020 tentang Pengendalian Transportasi dalam Rangka Pencegahan Covid-19. Jakarta: Kementerian Perhubungan Republik Indonesia; 2020.
Candrianto. Pengenalan Keselamatan dan Kesehatan Kerja. Malang: Literasi Nusantara; 2020.
Aboubakr, H. A., Sharafeldin TA and, Goyal SM. Stability of SARS-CoV-2 and other Coronaviruses in the Environment and on Common Touch Surfaces and the Influence of Climatic Conditions: A Review. Transbound Emerg Dis. 2020;30(6):1–17.
Cvetković VM et al. Preparedness and preventive behaviors for a pandemic disaster caused by COVID-19 in Serbia. Int J Environ Res Public Health. 2020;17(11):1–23.
World Health Organisation. Penggunaan Rasional Alat Pelindung Diri untuk Penyakit Coronavirus (COVID-19). Geneva: World Health Organization; 2020.
Sari DP, ‘Atiqoh NS. Hubungan antara Pengetahuan Masyarakat dengan Kepatuhan Penggunaan Masker sebagai Upaya Pencegahan Penyakit COVID-19 di Ngronggah. Infokes J Ilm Rekam Medis Dan Inform Kesehat. 2020;10(1).
Fakih Hidayat, Suryanto NU. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Pemakaian Masker Pada Pekerja Kontraktor di Packing House P.10 Pt Indocement Tunggal Prakarsa TBK Kabupaten Cirebon. Kesmas Indones. 2013;6(2).
Prihati, D. R., Wirawati MK and, Supriyanti E. Analisis Pengetahuan dan Perilaku Masyarakat di Kelurahan Baru Kotawaringin Barat Tentang Covid 19. Malahayati Nurs J. 2020;doi: 10.33.
Zhong, B. L., Luo, W., Li, H. M., Zhang, Q. Q., Liu, X. G., Li, W. T., & Li Y. Knowledge, Attitudes, and Practices Towards COVID-19 Among Chinese Residents During the Rapid Rise Period of the COVID-19 Outbreak: A Quick Online Cross-Sectional Survey. Int J Biol Sci. 2020;16(19).
Silalahi C. Hubungan antara Pengetahuan dan SIkap Perawat tentang HIV/AIDS dengan Tindakan Perawat terhadap Penderita HIV/AIDS di Rumah Sakit Pancaran Kasih Manado. Media Kesehat FKM Unsrat. 2013;2(1).
Galve, J. P., Cevasco, A., Brandolini, P., & Soldati M. Assessment of shallow landslide risk mitigation measures based on land use planning through probabilistic modelling. Springer Link. 2015;5(3).
Puji AD, Kurniawan B, Jayanti S. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri pada Pekerja Rekanan (PT. X) di PT Indonesia Power Up Semarang. JKM (Jurnal Kesehat Masyarakat). 2017;5(5).
Muhtadi A. Pengembangan Sikap dan Perilaku Siswa yang Beraklakul Karimah dalam Proses Pembelajaran di Sekolah. Maj Ilm Pembelajaran. 2011;7(1).
Andriani D, Kurwiyah N. Hubungan Pengetahuan dan Sikap Terhadap Kepatuhan Penggunaan Masker Pada Pekerja Ojek Online di Wilayah Rawasari,Cempaka Putih, dan Johar Baru Jakarta Pusat Dki Jakarta Tahun 2019. 2015.
Fatimah Syafel AB. Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Perilaku dengan Kepatuhan Ibu Rumah Tangga Dalam Pencegahan Covid-19 di RT 02 RW 05 Kabandungan I Desa Sirnagalih Bogor. JURMA J Progr Mhs Kreat. 2020;4(1).
Mushidah, Muliawati R. Pengetahuan dan Sikap dengan Kepatuhan Penggunaan Masker sebagai Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 pada Pedagang UMKM. J Ilm Permas J Ilm STIKES Kendal. 2021;11(1).
Soeratinoyo DK, Doda DVD, Warouw F. Hubungan antara Pengetahuan dan Sikap dengan Tindakan Pencegahan Penyebaran COVID-19 pada Perusahaan Produsen Air Minum Dalam Kemasan. J BiomedikJBM. 2021;13(3):317.
Dharmaputra Pandelaki Y, Doda DVD, Malonda NSH. Sikap Ojek Online mengenai Safety Riding di Kabupaten Wonogiri. J Kesmas (Kesehatan Masyarakat) Khatulistiwa. 2022;11(1).
DOI: https://doi.org/10.33085/jkg.v6i2.5554
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Sponsored/Supported by:
Contact Person:
Jl. Kapt Sumarsono 107, Helvetia, Medan, Sumatera Utara - 20124, Indonesia.
Hp: +6282 3659 99629. Tel/Faks: (061) 42084606